PRODI S1 MANAJEMEN
UNIVERSITAS CAHAYA BANGSA
Visi
“Menjadi Program Studi yang Unggul di bidang sumber daya manusia dan marketing berbasis teknologi pada tahun 2030″
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan program studi Manajemen yang unggul berbasis teknologi.
- Menyelenggarakan penelitian program studi Manajemen yang unggul sehingga dapat menjawab kebutuhan regional dan nasional.
- Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat program studi Manajemen yang unggul sehingga dapat menjawab kebutuhan regional dan nasional.
- Menjalin kemitraan strategis dengan berbagai institusi baik dalam dan luar negeri dalam mengembangkan di bidang Manajemen.
Tujuan
- Menghasilkan lulusan sarjana Manajemen yang unggul, berbasis teknologi.
- Menghasilkan penelitian yang berorientasi pada pengembangan ilmu Manajemen yang unggul sehingga dapat menjawab kebutuhan regional dan nasional.
- Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat yang bermutu di bidang ilmu Manajemen yang unggul sehingga dapat menjawab kebutuhan regional dan nasional.
- Menghasilkan kerjasama strategis dengan pemerintah, swasta, dan masyarakat dalam penyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat dalam bidang ilmu Manajemen.