VISI

MENJADI PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INFORMASI YANG UNGGUL DI TINGKAT REGIONAL PADA TAHUN 2025.

MISI

  1. MENCIPTAKAN LULUSAN YANG PEDULI DENGAN KONDISI SOSIAL MASYARAKAT DENGAN BERKONTRIBUSI UNTUK MEMAJUKAN DAN MENINGKATKAN PENGETAHUAN SERTA PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI.
  2. MENJADIKAN PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INFORMASI SEBAGAI PUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN SESUAI DENGAN BIDANG ILMU TEKNOLOGI INFORMASI.
  3. MENINGKATKAN PEMBERDAYAAN IPTEKS BAGI MASYARAKAT UNTUK MEMBANTU MEMECAHKAN PERMASALAHAN DALAM BIDANG TEKNOLOGI INFORMASI.